Tanggal 2 Mei 2010 mempunyai arti penting dalam kancah pendidikan Nasional Indonesia.
Memasuki abad 21 ini, pendidikan mempunyai arah tujuan yang jelas, yaitu memartabatkan manusia Indonesia di kancah internasional. Begitu juga bagi siswa-siswa SMA yang telah melaksanakan Ujian Nasional dan UASBN.
Tentang hari Pendidikan Nasional, permasalahan lemahnya semangat para siswa harus disikapi secara serius semua pihak baik, para orang tua siswa, para teknisi pendidikan dan
pemerintah.
Apabila di ajak secara langsung membahas tentang hal itu, lebih baik dan masing-masing
mempunyai rasa tanggung jawab untuk menjawab tantangan bangsa ini ke depan dalam membangun pendidikan Indonesia yang lebih maju, bermartabat dan setara dengan bangsa lain dalam ilmu pengetahuan.
Melalui Hardiknas tahun 2010 ini, harus bertekad untuk memajukan bangsa Indonesia melalui
jalur pendidikan, dan SMA Negeri 1 Sedayu siap menjadi salah satu ujung tombak dari program mulia itu.<
...
Read more »